Selamat Datang Di Blog Elektronika SMKN5 ..... Media kolaborasi semua siswa Teknik Audio Video & Teknik Elektronika Industri... Upload hasil karya asli TERBAIK ANDA di sini ... Posting anda menjadi salah satu penilaian pendukung ...

Selasa, 18 Juni 2013

Beberapa Komponen Dalam Power Supply

Beberapa Komponen Dalam Power Supply


Transistor

Transistor adalah alat semi konduktor yang memiliki 3 kaki yaitu, basis (B), emitor (E) colector (C).
Transistor ada dua jenis yaitu NPN dan PNP.
Arus basis lebih kecil dibanding arus emitor maupun kolector.
Cara kerja transistor NPN dan PNP berbeda yaitu : arah panahnya dan polaritas.
Kaki emitor pasti terhubung dengan sumber negatif.
Kaki colektor pasti terhubung dengan sumber positif.
Setiap transistor mempunyai batas-batas antara colektor maupun emitor yaitu batasanya tidak boleh dilawan.
Pemberian tegangan pajar kepada transistor ( agar Transistor dapat bekerja )
Istimewa Transistor yaitu kita bisa mengontrol arus yang besar ( arus colektor ) bias menggunakan arus yang kecil (arus basis).
Kita tidak perlu memasang batrai disetiap transistor, oleh karena itu dipasanglah rangkaian pembagi tegangan,yaitu berupa resistor (R).
Hukum OHM : Kuat arus dalam sebuah resistor berbanding lurus dengan tegangan dan berbanding tebalik dengan hambatan.
Hukum Kirchoff : Arus yang menuju atau masuk dengan arus yang keluar pada satu titik cabang sama dengan nol.
Hukum Kirchoff tentang tegangan : Jumlah tegangan pada suatu rangkaian tertutup sama dengan nol.
     Zener





 Ø  Zener adalah salah satu jenis dioda yang memiliki exsklusif pada daerah breakdownnya, sehingga dapat di manfaatkan sebagai stabilizer atau pembatas tegangan (breakdown adalah tegangan muka terbalik)
Ø  Karakteristik Zener adalah menyalurkan arus listrik mengalir kearah yang berlawanan, jika tegangan yang diberikan melampaui batas “Tegangan Tembus” (Breakdown Voltage) atau “Tegangan Zener”.
Ø  Prinsip/Cara kerja Zener : Pada dasarnya diode zener sama seperti diode biasa, tetapi pada diode biasa breakdownnya terjadi pada saat tegangan mencapai ratusan volt sedangkan pada dioda zener breakdown dapat terjadi pada saat tegangan mencapai puluhan atau bahkan satuan, volt saja. Jika pada diode biasa bekerja pada bias maju sedangkan pada diode zener bekerja pada bias mundur.
Ø  Bias maju : Ketika anoda dihubungkan dengan positif dan katoda dihubungkan dengan Negatif sumber maka arus akan mengalir (lampu menyala).
Ø  Bias mundur : Ketika anoda dihubungkan dengan kutub negatif dan katoda dihubungkan dengan kutub positif.





Fungsi Dasar Komponen Yang Berada Dalam (Power Supply)
Resistor : Menghambat Arus.
Capasitor : Menyimpan Muatan Listrik.
Transformator : Menurunkan/Menaikkan tegangan listrik arus AC.
Dioda : Menyearahkan/Mengubah arus AC menjadi DC.
Integrated Circuit : Kumpulan komponen elektronika dengan ukuran kecil yang dirangkai dan dikemas untuk membentuk suatu fungsi tertentu.
Transistor : Sebagai penguat arus.
Saklar : Menyambung dan memutuskan rangkaian.
Fuse : Pengaman arus lebih.
Potensiometer : Melaksanakan pengaturan berdasarkan perubahan hambatanya.

1 komentar: